
CATANFA.com/Otomotif – Setiap kendaraan memiliki kode unik disetiap plat kendaraanya dengan nomor yang bervariasi juga. Plat nomor kendaraan terdiri dari kode daerah, nomor kendaraan dan kode wilayah serta kode unik lainnya yang menandakan kendaraan tersebut terdaftar dan berbeda dengan jenis kendaraan lainnya.
Saat ini, hal itu memudahkan sistem dan petugas berwenang untuk mengetahui informasi asal wilayah dari setiap kendaraan pada kondisi tertentu.
Namun bagi masyarakat umum tidak semuanya hafal dengan kode kode unik pada nomor kendaraan.
Contohnya seperti saat dalam berkendara diwilayah yang sama maka tidak heran nomor plat depan kendaraan kita sama. Namun terkadang saat dijalan kita melihat kendaraan dengan kode plat yang berbeda. Pasti kalian bertanya-tanya, kendaraan dari manakah itu dengan kode plat unik seperti itu?
Dan tidak semua orang dapat menghafalkan semua kode daerah dan kode wilayah pada setiap kendaraan.
Catat! Berikut kode plat nomor kendaraan seluruh indonesia :
[ninja_tables id=”11348″]